Followers

 Salah satu kesulitan terbesar ketika melakukan perpindahan (Migrasi) dari sistem operasi Windows ke Linux adalah permasalahan minimnya pengetahuan kita tentang software yang sering atau biasa kita gunakan sehari-hari. Biasanya orang akan mencari software Windows yang menggunakan analogi Linux, walaupun seringkali para user linux tidak dapat menjumpai kebutuhan mereka yang disebabkan minimnya pengetahuan tentang sistem pemrogaman pada Windows. Tabel berikut ini mudah-mudahan dapat sedikit membantu kita yang akan atau sudah melakukan migrasi dari Windows ke Linux untuk menemukan software-software yang sesuai dengan kebutuhan mereka. Tabel ini selalu mengalami perubahan sesuai dengan perkembangan aplikasi software yang terus diperbaharui setiap saat.

Apabila anda ingin berpartisipasi dalam program ini untuk menambah sejumlah aplikasi yang relevan, silahkan mengirim email anda ke winlintable[a]linuxrsp.ru dengan mencantumkan nama programnya, Sistem Operasi, penjelasan program (misalnya tujuan program tersebut), dan sebuah link ke official website dari developer program tersebut (bila mengetahuinya). Komentar-omentar, perbaikan, penawaran dan pelaporan terhadap adanya celah atau kelemahan (Bug) juga dapat dikirimkan melalui email ini winlintable[a]linuxrsp.ru.

Catatan :

Secara default semua program Linux pada tabel ini adalah bebas/fratis sebebasnya | Free as in freedom (Definisi dari Free Software : FSF and Debian). Software yang cocok dengan Linux ditandai dengan [Prop]. Software yang tidak gratis - Non-free software (secara umum opensource bebas/gratisan, tetapi mempunyai batasan tertentu) ditandai dengan [NF].

Apabila tidak ada satupun field dalam tabel, kecuali "???" maka berarti sang pengarang tabel tidak mengetahui apa yang harus diletakkan disitu.

Apabila tanda (???) terletak setelah nama program maka berarti sang pengarang tabel tidak tahu pasti tentang programnya tersebut.



Perbedaan mendasar antara Windows dan Linux
Hampir semua program-program Windows dibuat berdasarkan prinsip "All-in-One", dimana masing-masing developer software membuat source code mereka sendiri-sendiri, prinsip ini sering disebut dengan "Windows-way". Sedangkan pada Unix/Linux , sebuah komponen atau suatu program harus mengeksekusi satu tugas saja, tetapi dengan pengeksekusian yang baik ("UNIX-Way"). Program-program yang dibuat bagi Linux dapat dibayangkan sebagai sebuah blok dari bangunan LEGO, contohnya jika ada sebuah program untuk memeriksa ejaan maka program inipun dapat digunakan oleh program text editor atau email client; atau jika ada sebuah program untuk medownload dalam bentuk baris-baris perintah (command lines program) maka secara sederhana orang dapat pula membuat sebuah program seperti ini berdasarkan visualisasi /desktop/Front-End (graphic interface program). Prinsip-prinsip ini sangat penting untuk diketahui disaat kita hendak mencari suatu analogi dari program-program Windows pada Linux. Untuk informasi lebih lengkap silahkan baca bukunya "Linux and the Unix Philosophy" yang pada salah satu babnya membahas secara khusus mengenai filosofi perbedaan diantara Windows dan Linux ini.

Bagi yang tertarik dalam software-software Windows :

1) Pada baris Windows pada tabel ini bukanlah yang Utama, itulah mengapa sebabnya tabel ini secara absolute tidak berisi seluruh software yang ada, akan tetapi hanya berisi daftar software yang terkenal dan terbaik saja.

2) Banyak program-program Linux yang dapat dijalankan pada Windows baik itu dengan menggunakan CygWin maupun dengan Emulator Linux lainnya.

Tempat untuk mendapatkan software Linux :

FreshMeat.net | SourceForge.net - Dua portal web terbesar. Anda dapat menemukan apapun yang diinginkan disini!!

LinuxApps.com | IceWalkers.com | Linux.Tucows.com - Orang-orang banyak yang menyukainya.

Download.com / Linux | LinuxSoftware.org | FileWatcher.org | LinuxArchives.com - Katalog yang lain .

Programs / packages / libraries search systems: RPMseek.org | Tuxfinder.com | RPMfind.net

Program-program and games untuk Windows, yang dapat dijalankan pada Wine/WineX:
official Katalog Windows apps yang dijalankan pada Wine. (dari Codeweavers). Sudah tersedia lebih dari 1000 aplikasi dalam databasenya, sehingga katalognya terstruktur dan memiliki sistem navigasi yang bagus..

Daftar official game-game Windowsyang dapat dijalankan dari WineX (dari Transgaming). yang ini adalah Form Pencariannya , dan ini adalah Daftar Lengkap Game-gamenya ( Sangat Besar ! ).
Posted by ALLAN

0 comments:

About Me

My photo
Sidoarjo, Indonesia, Indonesia
nama saya allan jonathan saya biasa di panggil allan saya anak ke-3 dari 4 bersaudara saya bertempat tinggal di tawangsari permai blog b-65 saya lahir di surabaya (15-06-95) saya berekolah di smpn 3 taman kelas 3 nomer absen 3 saya mempunyai hobby bermain guitar dan saya suka makan burger dan minum teh dan coffee hangaaat saya suka warna hjau dan hitam sekian pofil saya

MARIO BROSS

Visit the Site
MARVEL and SPIDER-MAN: TM & 2007 Marvel Characters, Inc. Motion Picture © 2007 Columbia Pictures Industries, Inc. All Rights Reserved. 2007 Sony Pictures Digital Inc. All rights reserved. blogger templates